Makanan & Masakan Betawi

Blog ini ditujukan khusus untuk mengenal segala jenis makanan, minuman dan masakan khas Betawi, baik yang sudah di kenal umum maupun yang belum. Semoga membantu khalayak untuk dapat mencobanya Wassalam, Ayahtasha

Thursday, October 12, 2006

Keredok

Bahan:

3 buah kacang panjang, potong-potong 2 cm
30 gr kol, iris tipis
50 gr tauge
4 lembar daun selada, iris halus
4 batang daun kemangi
1/ buah ketimun, buah bijinya dan iris dadu
1/2 sdt bawang goreng
25 gr emping goreng
1 sdm air jeruk nipis

Bumbu kacang

250 gr kacang tanah goreng
2 buah cabe merah
3 cm kencur
2 siung bawang putih
1/2 sdt garam
1 sdt gula merah
2 sdm air asam jawa

Cara membuatnya:

Haluskan bumbu kacang. Campurkan kacang panjang, kol, daun selada, mentimun, dan daun kemangi dengan bumbu halus. Tambahkan air jeruk nipis, aduk rata.

Menyajikannya :

pindahkan karedok ke piring, taburkan bawang goreng dam kemangi.

0 Comments:

Post a Comment

<< Home